Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon WeFish

WeFish

4.6.98
4 ulasan
7.4 k unduhan

Mencatat tangkapan terbaik di ponsel

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Carlos Martínez
Direviu oleh
Carlos Martínez
Content Team Lead

WeFish adalah aplikasi berguna untuk siapa saja yang suka memancing. Antarmukanya yang sederhana sangat mmeudahkan navigasi semua opsi yang tersedia.

Dengan WeFish, Anda bisa memiliki catatan memancing dan tempat-tempat yang pernah didatangi. Anda juga bisa melihat grafik yang terisi ketika menangkap berbagai spesies ikan. Jadi, Anda bisa melihat spesies apa yang sudah pernah ditangkap dan spesies apa yang paling sering didapatkan.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

WeFish juga dapat digunakan untuk mengupload video dan foto supaya Anda bisa berbagi pengalaman memancing dengan komunitas. Selain itu, aplikasi ini menyediakan banyak kompetisi sehingga Anda bisa memperoleh hadiah untuk ikan yang berhasil ditangkap.

WeFish memiliki banyak fitur untuk memaksimalkan keasyikan memancing. Dengan komunitas besar dan aktif serta cara yang sangat mudah untuk mencatat data, aplikasi ini sangat bagus untuk siapa saja yang suka memancing.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.0 ke atas

Informasi tentang WeFish 4.6.98

Nama Paket com.inup.wefish
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Berita/Majalah
Bahasa B.Indonesia
1 lainnya
Penerbit WeFish Team
Unduhan 7,419
Tanggal 24 Jan 2025
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 4.6.96 Android + 5.0 18 Jun 2024
apk 4.6.94 Android + 5.0 5 Apr 2024
xapk 4.6.92 Android + 5.0 31 Mar 2024
apk 4.6.8 Android + 5.0 6 Sep 2023
apk 4.6.70.3 Android + 5.0 19 Okt 2024
apk 3.49.1 Android + 5.0 10 Okt 2022

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon WeFish

Penilaian

4.0
5
4
3
2
1
4 ulasan

Komentar

slowgoldensnake32670 icon
slowgoldensnake32670
pada 2024

Semoga perubahan arah aplikasi ini untuk memperbaiki apa yang telah dirusak oleh pembuatnya sendiri dalam beberapa waktu terakhir. Semoga berhasil

Like
Balas
Ikon Fishing Points
Aplikasi untuk mempersiapkan segala kebutuhan Anda sebelum memancing
Ikon Fishing Knots
Simpul pancing terpenting selalu di tangan
Ikon Fishing Status
Tempat pertemuan daring ideal untuk pemancing
Ikon Fishing Knots Lite
Berbagai jenis simpul pancing dalam genggaman Anda
Ikon FishBrain
Platform bagi penggemar ikan
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Baca Plus
Aplikasi penuh berita, video, dan berbagai konten lainnya
Ikon Google News
Berita yang paling penting bagi Anda, selalu di tangan.
Ikon NewsCat
NewsCat adalah Aplikasi berita yang bisa menghasilkan uang
Ikon Toutiao
Aplikasi resmi dari platform berita ini
Ikon detikcom
PT. Agranet Multicitra Siberko
Ikon SofaScore
Hasil langsung untuk berbagai olahraga dari seluruh dunia
Ikon Huawei Health
Aplikasi resmi Huawei untuk memonitor kesehatan
Ikon SeaArt
SeaArt
Ikon inDrive
Layanan taksi yang unik dan modern
Ikon Grab
Temukan sarana transportasi termurah dan paling efisien di Asia Tenggara
Ikon Bet365
Aplikasi resmi rumah taruhan Bet365
Ikon FFMax Panel HaK Fire Max
Asah keahlian Battle Royale: optimasi GFX & akurasi headshot
Ikon Tokopedia
Belanja Online dari jutaan online store terpercaya!
Ikon Gojek
Aplikasi transportasi populer di Indonesia